AM Retreat ke 29
- Ekonomi
AEM Retreat Ke-29, Indonesia Berhasil Mendorong Pengesahan Tujuan Ekonomi 7 Prioritas dan 48 Prioritas Tahunan 2023
Pemerintah Indonesia kembali menjalankan kepemimpinan internasionalnya dengan menjadi Kepala Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (Perbara) atau Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) untuk periode 1 Januari hingga 31 Desember 2023. Terbaru, Kementerian Perdagangan (Kemendag) menggelar ASEAN Economic Ministers (AEM) Retreat ke-29 di Magelang, Jawa Tengah, Rabu (22/3/2023). Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyatakan bahwa AEM Retreat ke-29 adalah pertemuan pertama di…